Minggu, 21 Mei 2023

Senapan Serbu Beretta BM-59, Senjata "Italia" Penantang Kedigdayaan M-14 (Bagian Ketiga)


Senapan Serbu (Otomatis) Berreta BM-59
militerbanget.blogspot.com

Ciledug, Tangerang Kota, Banten, Minggu, 21 Mei 2023

Artikel ini meneruskan artikel sebelumnya yang mengulas tentang tentang satu jenis alutsista dari jenis senapan serbu lansiran dari Italia. Senapan serbu ini diciptakan untuk mengeliminir kelemahan dari senapan M1 Garand yang sudah sangat kesohor. Supaya dapat mengikuti artikel ini dengan baik, silahkan baca bagian kedua dengan judul: "Senapan Serbu Beretta BM-59, Senjata "Italia" Penantang Kedigdayaan M-14 (Bagian Kedua)", dan inilah artikelnya:

Sistem pembidik pada BM-59 mirip dengan yang diaplikasikan pada M1 Garand, dengan pembidik depan (pejera) dan pembidik apertura "lubang intip" bagian belakang (pisir) yang hampir identik. Pengaturan windage tidak berubah dari M1, sedangkan pengaturan jarak bidik maksimum pada pisir yang dapat disesuaikan telah ditingkatkan hingga jarak bidik maksimum 1.200 m. Sistem pembidik pada BM-59 sebenarnya dapat dipertukarkan dengan M1 Garand, meskipun menukarnya belum tentu merupakan ide yang bagus. 

Senapan Serbu (Otomatis) Berreta BM-59
militerbanget.blogspot.com

Pejera “barleycorn” dari M1 dimensinya terlalu lebar untuk BM-59 (memiliki bilah pejera yang lebih sempit, karena jarak pisir pejera lebih dekat satu sama lain), sedangkan pisir antara satu senapan tidak akan memberikan pengaturan jangkauan yang akurat untuk yang lain (peluru M1 .30-06 memiliki lintasan (trajectory) yang sedikit berbeda dari 7.62x51mm NATO).

(Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: Pistol Mitraliur / Submachine Gun - Israeli Military Industries Uzi)

Meskipun magasen dapat dipasang atau dilepas dengan cara yang sama seperti pada FAL, M14, atau AK-47, magasen BM-59 juga dapat diisi ulang melalui sisi atas receiver menggunakan klip stripper. Ternyata, si perancang BM-59 ini memang sedari awal merancang system pengisian ulang seperti ini, dimana magasen yang digunakan hanya satu, dan personel mengisi ulang dengan cara mengisi peluru dengan klip melalui celah di atas receiver. 

Senapan Serbu (Otomatis) Berreta BM-59
militerbanget.blogspot.com

Magasen pada senapan otomatis M14 juga dapat diisi ulang dengan cara yang sama, tetapi sangat sedikit personel di lapangan yang memakai cara isi ulang amunisi seperti ini. Personel lebih memilih untuk membawa beberapa magasen untuk mengisi amunisi, karena di medan pertempuran yang sebenarnya, cara seperti ini sangat praktis dan juga lebih cepat.

(Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: (Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: Tank Tempur Ringan (amfibi) / Amphibious Light Tank T-40)

Senapan Serbu (Otomatis) Berreta BM-59
militerbanget.blogspot.com

BM-59 dapat dipasangkan dengan bayonet pisau yang mirip dengan M4 AS (menariknya adalah, bayonet ini adalah bayonet standar pada M1 Carbine, bukan M1 Garand), dan uniknya lagi, BM-59 dapat juga dipasangkan dengan bayonet M6 (bayonet standar untuk senapan M14), bayonet M7 (bayonet standar untuk senapan serbu M16), dan juga beberapa bayonet tipe lain, tetapi tidak dengan bayonet standar M1 Garand.

Demikianlah artikel tentang Senapan Serbu Beretta BM-59, Senjata "Italia" Penantang Kedigdayaan M-14 (Bagian Ketiga), semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. 

Artikel ini bersambung ke bagian keempat, dengan judul artikel: "Senapan Serbu Beretta BM-59, Senjata "Italia" Penantang Kedigdayaan M-14 (Bagian Keempat)".

Baca juga berbagai artikel menarik tentang khasiat dan manfaat buah dan sayuran di: portal-receh.blogspot.com

Baca juga berbagai artikel menarik tentang fotografi dan juga berbagai hal lain di: trisoenoe.com

Baca juga ulasan sekilas dari berbagai artikel menarik tentang alutsista dan fotografi di: pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com

Baca juga ulasan sekilas dari berbagai artikel menarik tentang alutsista di: kilas-copas.blogspot.com

Baca juga ulasan sekilas dari berbagai artikel menarik tentang berbagai hal di: portal-lambe-receh.blogspot.com

Baca juga berbagai artikel menarik tentang berbagai misteri dan hal-hal yang diluar akal sehat di: portal-kisah.blogspot.com

Artikel ini dialihbahasa, diadaptasi, dan ditulis ulang oleh: Tuntas Trisunu

Sumber  

1. Wikipedia

Tag:
#Close Support Vehicle, #Heavy Sniper Rifle/Senapan Runduk Berat, #Heer, #Helicopter, #Helicopter Angkut/Serang, #Helicopter tempur/serang, #Helikopter, #Helikopter Anti Kapal Selam, #Helikopter multi peran, #Helikopter Serang-Tempur, #Kapal Cepat, #Kendaraan Intai/Tempur Ringan, #Kendaraan Serba Guna, #Kendaraan Taktis Lapis Baja, #Kriegsmarine, #Luftwaffe, #MiG, #Pesawat Angkut Berat Jet, #Pesawat Angkut Propeller, #Pesawat Anti Kapal Selam, #Pesawat Anti Tank Propeller, #Pesawat Latih Jet/Basic Training Airplane, #Pesawat pembom berat Jet, #Pesawat Pembom Medium-Propeller, #Pesawat Pembom Propeller, #Pesawat Pembom Ringan Jet, #Pesawat Pembom Strategis, #Pesawat Pembom Tukik Propeller, #Pesawat Pembom/Tempur Jet, #Pesawat serang jet, #Pesawat Tanpa Awak / Unmanned Aerial Vehicle (UAV), #Pesawat Tempur Jet, #Pesawat Tempur Malam, #Pesawat Tempur Propeller, #Pistol, #Senapan, #Senapan Serbu, #Pistol Mitraliur/Submachine Gun, #Senapan Serbu Otomatis, #Senapan Serbu Semi Otomatis, #Tank, Tank Amfibi, #Tank Destroyer, #Tank Tempur Super Berat/Super Heavy Tank, #Tank Tempur Berat/Heavy Tank, #Tank Tempur Medium/Medium Tank, #Tank Tempur Ringan/Light Tank, #Tank Tempur Utama/Main Battle Tank, #senjata, #senapan serbu, #amunisi, #peluru, #sniper, #pesawat, #pesawat tempur, #helikopter tempur, #perang, #lapis baja, #pembom, #PUBG, #FF, #PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS, #Free Fire, #Rules Of Survival, #Rules Of Survival, #Knives Out, #Creative Destruction, #Hopeless Land, #Survivor Royale, #PUBG versi PC, #PUBG Mobile, #PUBG Lite, #PUBG x Resident Evil 2, #IFV, #Kendaraan Tempur Infantri / Infantry fighting vehicle, #ML, #anjay, #tik-tok, #Santuy, #Halu, #Apa itu, #Bucin, #Berita Viral, #Viral, #Ide Sederhana, #Mobile Legend, #Bazooka, #Proyektil, #Meriam, #Artileri, #peringkat militer dunia, #pangkalan militer pubg, #militer Indonesia 2020, #militer, #TNI, Tentara Nasional Indonesia, #Angkatan Udara, #Angkatan Darat, #Angkatan Laut, Kepolisian, #Polisi, #Polri, #TNI-AU, #TNI-AL, #TNI-AD, #Panser, #Panzer, #military, #wajib militer, #hobby militer, #militermeter, #battle, #Pelontar Granat, #Tembak, #Bayonet, #APC, #IFV, #Covid-19, Vaksin Covid-19, #Corona Virus, #Virus, #Isolasi Mandiri, #OTG (Orang Tanpa Gejala), #lockdown, #PPKM, #varian-Delta, #Sinovac, #AstraZeneca, #Pfizer-BioNTech, #Moderna, #Sinopharm, #Jhonson & Jhonson, #CanSino, #Omicron, #Drone, #Kamikaze Drone, #Russian Drone, #Rudal Hipersonik, #Rudal Hipersonik Rusia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar