Jumat, 22 Maret 2019

Tank Perusak / Tank Destroyer - M10 Wolverine


Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

Kemayoran, Jakarta, Jum'at, 22 Maret 2019

Tank Perusak / Tank Destroyer M10 Wolverine adalah tank perusak pertama milik Amerika Serikat yang sukses digunakan oleh US Army. Memiliki turet yang bersisi lima dan terbuka di bagian atasnya, tank destroyer ini diawaki oleh 5 orang kru. Persenjataan utamanya adalah meriam kaliber 76mm, dan dapat membawa 54 butir amunisi untuk persenjataan utama.

Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

Tank destroyer ini memiliki kecepatan maksimum 48 km/jam. Memiliki bobot tempur dikisaran 28 ton, tank perusak ini memiliki profil yang cukup unik karena memiliki sistem pengimbang berupa ballast atau pemberat yang ditempatkan pada bagian belakang kendaraan untuk mengimbangi berat meriam pada bagian depan. 

(Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: Helikopter Multiperan / Multipurpose Helicopter – MBB EUROCOPTER BO 105)

Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

Tank perusak ini diproduksi dalam jumlah yang cukup signifikan. Menurut catatan resmi, ada 5.000 unit M10 Wolverine yang diproduksi pada kurun waktu September 1942 sampai dengan Desember 1943, dan langsung diterjunkan ke berbagai front di palagan Eropa.

M10 dibangun dengan menggunakan casis standar milik dari tank M3. Pada produksi selanjutnya, yang digunakan adalah casis M4 Sherman yang memiliki performa yang lebih baik.

Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

M10 Achilles Tank Destroyer

Inggris tercatat sebagai salah satu negara yang mengoperasikan tank perusak ini. Tetapi Inggris meningkatkan performa kendaraan M10, dengan mengganti senjata utamanya dengan memasang meriam kaliber 17 pdr (setara dengan kaliber 76mm) buatan Inggris, yang memiliki performa yang lebih baik ketimbang meriam standar alias bawaan asli dari M10 versi Amerika Serikat.

Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

Hasil dari peningkatan tersebut diberi nama “Achilles”. Pada Achilles, konfigurasi turet terbuka tetap dipertahankan. Perbedaan lain adalah pada pemasangan pemberat yang terpasang pada ujung laras meriam, yang ditempatkan di belakang muzzle brake.

(Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: Tank Tempur Berat / Heavy Tank - A43 INFANTRY TANK BLACK PRINCE

Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

Secara keseluruhan, tank destroyer M10 Wolverine memiliki banyak kelebihan, daya hantam atau kemampuan tembaknya tergolong hebat, dan kendaraan ini termasuk lincah dalam bermanuver, serta memiliki kecepatan yang lumayan tinggi. Sederet kelebihan tersebut menjadikan tank destroyer M10 menjadi salah satu tank destroyer terbaik.

Tank Perusak M10 Wolferine
militerbanget.blogspot.com

Spesifikasi Tank Perusak / Tank Destroyer - M10 Wolverine


Asal Negara: Amerika Serikat
Mulai bertugas: 1942
Kru: 5 Orang
Bobot: 29.059 kg/29,06 ton

Dimensi  

Panjang: 5.82 m  
Tinggi: (over turret hutch) 2,49 m 
Lebar: 3,05 m

Persenjataan  

Senjata utama: 
1 X meriam kaliber 76mm
Senjata sekunder: 
1 x Senapan mesin kaliber 12.7mm  
Armor: Maksimum 37mm
Mesin:  2 X GMS6-71 Diesel 

Performa  

Kecepatan maksimum: 48 km/jam 
Jarak maksimum: 322 km

Demikianlah artikel tentang Tank Perusak / Tank Destroyer - M10 Wolverine, semoga dapat bermanfaat bagi kita semua. 

Baca juga berbagai artikel menarik tentang khasiat dan manfaat buah dan sayuran di: portal-receh.blogspot.com

Baca juga berbagai artikel menarik tentang fotografi dan juga berbagai hal lain di: trisoenoe.com

Artikel dialih bahasa dan ditulis ulang oleh: Tuntas Trisunu

Sumber: 

ENSIKLOPEDIA DUNIA “TANK” – GEORGE FORTY
Edisi terbitan Lorenz Book, dicetak oleh Anness Publihing Ltd.
www.lorenzbook.com
www.annesspublishing.com

Tag:
#Close Support Vehicle, #Heavy Sniper Rifle/Senapan Runduk Berat, #Heer , #Helicopter, #Helicopter Angkut/Serang, #Helicopter tempur/serang, #Helikopter, #Helikopter Anti Kapal Selam, #Helikopter multi peran, #Helikopter Serang-Tempur, #Kapal Cepat, #Kendaraan Intai/Tempur Ringan, #Kendaraan Serba Guna, #Kendaraan Taktis Lapis Baja, #Kriegsmarine, #Luftwaffe, #MiG, #Pesawat Angkut Berat Jet, #Pesawat Angkut Propeller, #Pesawat Anti Kapal Selam, #Pesawat Anti Tank Propeller, #Pesawat Latih Jet/Basic Training Airplane, #Pesawat pembom berat Jet, #Pesawat Pembom Medium-Propeller, #Pesawat Pembom Propeller, #Pesawat Pembom Ringan Jet, #Pesawat Pembom Strategis, #Pesawat Pembom Tukik Propeller, #Pesawat Pembom/Tempur Jet, #Pesawat serang jet, #Pesawat Tanpa Awak / Unmanned Aerial Vehicle (UAV), #Pesawat Tempur Jet, #Pesawat Tempur Malam, #Pesawat Tempur Propeller, #Pistol, #Senapan, #Senapan Serbu, #Pistol Mitraliur/Submachine Gun, #Senapan Serbu Otomatis, #Senapan Serbu Semi Otomatis, #Tank, Tank Amfibi, #Tank Destroyer, #Tank Tempur Super Berat/Super Heavy Tank, #Tank Tempur Berat/Heavy Tank, #Tank Tempur Medium/Medium Tank, #Tank Tempur Ringan/Light Tank, #Tank Tempur Utama/Main Battle Tank, #senjata, #senapan serbu, #amunisi, #peluru, #sniper, #pesawat, #pesawat tempur, #helikopter tempur, #perang, #lapis baja, #pembom, #PUBG, #FF, #PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS, #Free Fire, #Rules Of Survival, #Rules Of Survival, #Knives Out, #Creative Destruction, #Hopeless Land, #Survivor Royale, #PUBG versi PC, #PUBG Mobile, #PUBG Lite, #PUBG x Resident Evil 2, #IFV, #Kendaraan Tempur Infantri / Infantry fighting vehicle, #ML, #anjay, #tik-tok, #Santuy, #Halu, #Apa itu, #Bucin, #Berita Viral, #Viral, #Ide Sederhana, #Mobile Legend, #Bazooka, #Proyektil, #Meriam, #Artileri, #peringkat militer dunia, #pangkalan militer pubg, #militer Indonesia 2020, #militer, #TNI, Tentara Nasional Indonesia, #Angkatan Udara, #Angkatan Darat, #Angkatan Laut, Kepolisian, #Polisi, #Polri, #TNI-AU, #TNI-AL, #TNI-AD, #Panser, #Panzer, #military, #wajib militer, #hobby militer, #militermeter, #battle, #Pelontar Granat, #Tembak, #Bayonet, #APC, #IFV, #Covid-19, Vaksin Covid-19, #Corona Virus, #Virus, #Isolasi Mandiri, #OTG (Orang Tanpa Gejala), #lockdown, #PPKM, #varian-Delta, #Sinovac, #AstraZeneca, #Pfizer-BioNTech, #Moderna, #Sinopharm, #Jhonson & Jhonson, #CanSino

Tidak ada komentar:

Posting Komentar