Pages

Sabtu, 17 Februari 2024

Pesawat Tempur Era Perang Dunia II, P-47 Thunderbolt, Si “Raksasa Gembrot” yang Sangat Cepat, Lincah Dan Mematikan (Bagian Kelima)


Pesawat Pembom Tempur/Fighter Bomber
P-47 "Thunderbolt"
militerbanget.blogspot.com

Kediri, Tabanan, Bali, Kamis, 17 Februari 2024

Artikel ini menyambung artikel sebelumnya yang mengulas secara singkat tentang pesawat tempur atau fighter airplane yang berfungsi juga sebagai pesawat pembom ringan dan bantuan serang darat dari Amerika Serikat. Pesawat ini dioperasikan pada saat Perang Dunia II sedang mencapai titik puncaknya, dimana intensitas pertempuran sedemikian tinggi di berbagai belahan dunia. Pesawat ini turut serta dalam menyumbang kemenangan bagi pasukan Sekutu pada awal kemunculannya hingga saat Perang Dunia II usai. Secara umum, pesawat ini termasuk dalam deretan pesawat tempur terbaik yang pernah dimiliki oleh Amerika Serikat. Supaya dapat mengikuti artikel ini dengan baik, silahkan baca artikel bagian keempat dengan judul: "Pesawat Tempur Era Perang Dunia II, P-47 Thunderbolt, Si “Raksasa Gembrot” yang Sangat Cepat, Lincah Dan Mematikan (Bagian Keempat)", dan ini adalah artikelnya:

Pesawat Pembom Tempur/Fighter Bomber
P-47 "Thunderbolt"
militerbanget.blogspot.com

Kontribusi terbesar P-47 terhadap kemenangan Sekutu bisa dibilang sebagai pengawal pembom jarak jauh di Eropa, meskipun penundaan dalam pengembangan dan penempatan tangki bahan bakar eksternal yang dapat dibuang (yang diperlukan untuk memperluias radius tempur) membatasi dampak pesawat dalam peran ini hingga awal tahun 1944. 
(Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: Pesawat Tanpa Awak / Unmanned Aerial Vehicle (UAV) BAT)

Pesawat Pembom Tempur/Fighter Bomber
P-47 "Thunderbolt"
militerbanget.blogspot.com

Pesawat pembom tempur ini memainkan peran penting dalam Invasi Normandia, menyerang obyek-obyek vital lawan seperti jembatan dan lapangan udara musuh sebelum pendaratan D-Day pada tanggal 6 Juni dan menghancurkan kendaraan lapis baja Jerman pada saat battle of Bulge.

Pesawat Pembom Tempur/Fighter Bomber
P-47 "Thunderbolt"
militerbanget.blogspot.com

Pesawat tempur P-47 menjadi pesawat pembom tempur milik Amerika Serikat yang paling penting di Eropa secara numerik, melebihi jumlah gabungan P-38 Lightning dan P-51 Mustang, Thunderbolt juga bertugas dengan Angkatan Udara di Pasifik sejak musim panas 1943 dan dengan Angkatan Udara Kerajaan Inggris di India dan Burma (Myanmar). Selepas perang, pesawat ini masih dioperasikan oleh Garda Nasional Udara Amerika Serikat selama beberapa tahun setelah perang. Secara resmi, P-47 ditarik dari operasional garis depan setelah kemenangan atas Jepang pada tahun 1945.

(Baca juga artikel yang sangat menarik yang berjudul: Tank Tempur Utama / Main Battle Tank Type 90)

Pesawat Pembom Tempur/Fighter Bomber
P-47 "Thunderbolt"
militerbanget.blogspot.com

Spesifikasi Pesawat Tempur/Serang Darat P-47 Thunderbolt


Kru: 1
Panjang: 11.0173 m (36 ft 1.75 in)
Rentang sayap: 12.429 m (40 ft 95⁄16 in)
Tinggi: 4.472 m (14 ft 81⁄16 in)
Airfoil: Seversky S-3
Berat kosong: 4,536 kg (10,000 lb)
Berat maksimum saat lepas landas: 7,938 kg (17,500 lb)

Mesin: 1 x Pratt & Whitney R-2800-59 18-cylinder air-cooled radial piston engine, 2,000 hp (1,500 kW)
Baling-baling: 4-bladed (4 bilah) Curtiss Electric C542S constant-speed propeller, diameter 4 m (13 ft)

Performa

Laju maksimum: 686 km/h (426 mph, 370 kn) di ketinggian 9,144 m (30,000 ft)
Jarak jelajah maksimum: 1,660 km (1,030 mi, 900 nmi)
Elevasi operasional maksimum: 13,000 m (42,000 ft)

Persenjataan

8 x Senapan mesin M2 Browning .50 in (12.7 mm) dengan total 3400 peluru
Bom: Berbagai tipe bom dengan total berat 1,134 kg (2,500 lb)
10 x roket kaliber 127 mm (5 in), roket tanpa kendali

Demikianlah artikel tentang Pesawat Tempur Era Perang Dunia II, P-47 Thunderbolt, Si “Raksasa Gembrot” yang Sangat Cepat, Lincah Dan Mematikan (Bagian Kelima), semoga artikel ini bisa bermanfaat dan menghibur rekan-rekan semua.

Baca juga berbagai artikel menarik tentang khasiat dan manfaat buah dan sayuran di: portal-receh.blogspot.com

Baca juga berbagai artikel menarik tentang fotografi dan juga berbagai hal lain di: trisoenoe.com

Baca juga ulasan sekilas dari berbagai artikel menarik tentang alutsista dan fotografi di: pustakasenjatadanfotografi.blogspot.com

Baca juga ulasan sekilas dari berbagai artikel menarik tentang alutsista di: kilas-copas.blogspot.com

Baca juga ulasan sekilas dari berbagai artikel menarik tentang berbagai hal di: portal-lambe-receh.blogspot.com 

Baca juga berbagai artikel menarik tentang berbagai misteri dan hal-hal yang diluar akal sehat di: portal-kisah.blogspot.com

Artikel ini dialihbahasa, diadaptasi, dan ditulis ulang oleh: Tuntas Trisunu

Sumber:
1. Classic World War Source
2. Wikipedia
3. Beberapa sumber lain

Tag:
#Close Support Vehicle, #Heavy Sniper Rifle/Senapan Runduk Berat, #Heer, #Helicopter, #Helicopter Angkut/Serang, #Helicopter tempur/serang, #Helikopter, #Helikopter Anti Kapal Selam, #Helikopter multi peran, #Helikopter Serang-Tempur, #Kapal Cepat, #Kendaraan Intai/Tempur Ringan, #Kendaraan Serba Guna, #Kendaraan Taktis Lapis Baja, #Kriegsmarine, #Luftwaffe, #MiG, #Pesawat Angkut Berat Jet, #Pesawat Angkut Propeller, #Pesawat Anti Kapal Selam, #Pesawat Anti Tank Propeller, #Pesawat Latih Jet/Basic Training Airplane, #Pesawat pembom berat Jet, #Pesawat Pembom Medium-Propeller, #Pesawat Pembom Propeller, #Pesawat Pembom Ringan Jet, #Pesawat Pembom Strategis, #Pesawat Pembom Tukik Propeller, #Pesawat Pembom/Tempur Jet, #Pesawat serang jet, #Pesawat Tanpa Awak / Unmanned Aerial Vehicle (UAV), #Pesawat Tempur Jet, #Pesawat Tempur Malam, #Pesawat Tempur Propeller, #Pistol, #Senapan, #Senapan Serbu, #Pistol Mitraliur/Submachine Gun, #Senapan Serbu Otomatis, #Senapan Serbu Semi Otomatis, #Tank, Tank Amfibi, #Tank Destroyer, #Tank Tempur Super Berat/Super Heavy Tank, #Tank Tempur Berat/Heavy Tank, #Tank Tempur Medium/Medium Tank, #Tank Tempur Ringan/Light Tank, #Tank Tempur Utama/Main Battle Tank, #senjata, #senapan serbu, #amunisi, #peluru, #sniper, #pesawat, #pesawat tempur, #helikopter tempur, #perang, #lapis baja, #pembom, #PUBG, #FF, #PLAYERUNKNOWN'S BATTLEGROUNDS, #Free Fire, #Rules Of Survival, #Rules Of Survival, #Knives Out, #Creative Destruction, #Hopeless Land, #Survivor Royale, #PUBG versi PC, #PUBG Mobile, #PUBG Lite, #PUBG x Resident Evil 2, #IFV, #Kendaraan Tempur Infantri / Infantry fighting vehicle, #ML, #anjay, #tik-tok, #Santuy, #Halu, #Apa itu, #Bucin, #Berita Viral, #Viral, #Ide Sederhana, #Mobile Legend, #Bazooka, #Proyektil, #Meriam, #Artileri, #peringkat militer dunia, #pangkalan militer, #pubg, #militer Indonesia 2020, #militer, #TNI, Tentara Nasional Indonesia, #Angkatan Udara, #Angkatan Darat, #Angkatan Laut, #Kepolisian, #Polisi, #Polri, #TNI-AU, #TNI-AL, #TNI-AD, #Panser, #Panzer, #military, #wajib militer, #hobby militer, #militermeter, #battle, #Pelontar Granat, #Tembak, #Bayonet, #APC, #IFV, #Covid-19, Vaksin Covid-19, #Corona Virus, #Virus, #Isolasi Mandiri, #OTG (Orang Tanpa Gejala), #lockdown, #PPKM, #varian-Delta, #Sinovac, #AstraZeneca, #Pfizer-BioNTech, #Moderna, #Sinopharm, #Jhonson &Jhonson, #CanSino, #Omicron, #Rusia, #Ukraina, #Invasi Rusia-Ukraina, #Perang-Rusia-Ukraina, #Pertempuran-Rusia-Ukraina, #Serbuan-Rusia-Ukraina #Drone, #Kamikaze Drone, #Russian Drone, #Rudal Hipersonik, #Rudal Hipersonik Rusia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar